Resep Panada beefcheese Karya Agnez Imelda

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Panada beefcheese Karya Agnez Imelda
  • Resep Panada beefcheese oleh Agnez Imelda

    Inilah resep cara membuat Panada beefcheese. Resep Panada beefcheese yang dibuat oleh Agnez Imelda bisa jadi 5 porsi.



    bahan dan cara membuat Panada beefcheese


    Resep Panada beefcheese


    Porsi: 5 porsi

    Bahan-bahan

    1. bahan kulit:
    2. 250 gr tepung terigu
    3. 80 gr mentega
    4. 4 sdm minyak goreng
    5. secukupnya air
    6. 1 sdt garam
    7. 1 butir telur
    8. bahan isi:
    9. 4 bh kentang sedang
    10. 2 bh wortel
    11. 3 buah jamur hitam kering, rendam air supaya mengembang
    12. 1/2 kaleng kornet beef
    13. 1/4 bks keju chedar
    14. daun seledri
    15. secukupnya oregano
    16. secukupnya lada dan garam
    17. 3 siung bawang putih
    18. 4 siung bawang merah
    19. minyak goreng

    Langkah

    1. Buat kulitnya: masukan mentega, telur, garam dalam tepung. Uleni. Tambahkan minyak goreng sambil terus uleni. Tambahkan air sedikit demi sedikit dan uleni hingga kalis. Diamkan 15-20 menit. Setelah itu, giling tipis bisa dengan gilingan pasta atau gelas belimbing polos. Bentuk bulat lalu siap untuk diisi.

    2. Untuk isi: Tumis bawang merah dan putih sampai harum dengan sedikit minyak, masukan kornet lalu aduk hingga merata. Masukan garam, lada sambil diaduk. Masukan jamur wortel dan kentang lalu aduk hingga rata kemudian tambahkan segelas air. Biarkan hingga air menyusut. Tambakan oregano, keju dan daun seledri. Checking rasa. Lalu angkat dan dinginkan sebelum diisi.

    3. Setelah diisi, panada digoreng dalam minyak dengan panas sedang. Jangan minyak yang terlalu panas. Angkat dan nikmati dengan cabe atau sambal botolan.




    Itulah Resep Panada beefcheese, Semoga saja anda menyukainya.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Panada beefcheese diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Panada beefcheese Karya Agnez Imelda diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Panada beefcheese Karya Agnez Imelda dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/10/resep-panada-beefcheese-karya-agnez.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.