Resep Lontong Matcha Shirataki#ketofood oleh julesjulchen
Dibawah ini adalah resep memasak Lontong Matcha Shirataki#ketofood. Resep Lontong Matcha Shirataki#ketofood yang dishare oleh julesjulchen cukup untuk .
Resep Lontong Matcha Shirataki#ketofood
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 bungkus Mie Shirataki
- 1/2 bungkus Agar2 Swallow (cuman punya warna putih)
- 1 gelas air
- 5 sdm santan
- 2 sdm santan bubuk
- 2 sdt matcha powder
- secukupnya Himsalt
Langkah
-
Mie Shirataki basah, airnya dibuang, kemudian dibilas dengan air hangat
-
Kemudian mie shirataki diblender halus
-
Masukkan ke dalam panci, masak bersama bahan2 lainnya (santan,air,bubuk agar2, bubuk matcha,garam)
-
Diaduk2 sampai masak dan bahan merata
-
Tuangkan ke dalam cetakan dan tunggu hingga dingin. Siap dipotong2 dan disajikan dengan opor ayam ataupun lauk lainnya.
-
Selamat mencoba
Demikianlah tadi Resep Lontong Matcha Shirataki#ketofood, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Lontong Matcha Shirataki#ketofood diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lontong Matcha Shirataki#ketofood Karya julesjulchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Lontong Matcha Shirataki#ketofood Karya julesjulchen dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/10/resep-lontong-matcha-shiratakiketofood.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.