Resep Daging teriyaki campur kentang rebus oleh suryani azhari
Inilah cara memasak Daging teriyaki campur kentang rebus. Resep Daging teriyaki campur kentang rebus yang ditulis suryani azhari bisa disajikan 2 porsi.
Resep Daging teriyaki campur kentang rebus
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 100 gram daging sapi
- 50 gram jamur kuping
- 2 buah kentang
- 4 buah cabe merah
- 2 siung bawang putih
- 2 siung bawang merah
- 1 sachet saori teriyaki
- 1 buah tomat
- secukupnya garam
Langkah
-
Kupas kentang, potong jadi 4, kemudian rebus selama 15 menit
-
Potong-potong daging tipis-tipis beserta jamur kuping
-
Iris cabe, bawang merah, bawang putih, tomat
-
Tumis cabe, bawang, dan tomat yg sudah diiris sampai harum
-
Masukan daging dan jamur, beri air 300ml dan tuang kan saori teriyaki, beri garam, aduk-aduk, tutup wajan agar cepet meresap.
-
Jika air dan bumbu sudah meresap (jangan terlalu kering biar ada kuah kentalnya) angkat, dan tuang diatas kentang rebus tadi.
Demikianlah Resep Daging teriyaki campur kentang rebus, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Daging teriyaki campur kentang rebus diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Daging teriyaki campur kentang rebus Dari suryani azhari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Daging teriyaki campur kentang rebus Dari suryani azhari dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/10/resep-daging-teriyaki-campur-kentang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.