Resep Choco lava cake oleh Mommie RanggaDimazKienan
Inilah cara membuat Choco lava cake. Resep Choco lava cake yang dibuat oleh Mommie RanggaDimazKienan bisa disajikan .
Resep Choco lava cake
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 btr telur
- 2 sdm gula pasir
- 4 sdm terigu serba guna
- 2 sdm coklat bubuk(saya bendorps)
- 60 gr dcc
- 2 sdm margarin(butter lebih yummi)
- 1/4 sdt BPDA
Langkah
-
Panaskan kukusan dgn api sedang,tutup kukusan dialasi serbet ya moms
-
Olesi cetakan dgn margarin lalu masukkan dlm frezer(biar cakenya lancar luncur pas keluar cetakan)
-
Cairkan dcc dan margarin,lalu sisihkan
-
Kocok telur dan gula hingga gula larut lalu ayak terigu,coklat bubuk dan BPDA,aduk rata
-
Setelah rata,keluarkan cetakan dari freezer lalu masukkan adonan cake 3/4 cup saja.Kukus selama 5-7 menit dgn api sedang(saya 3 menit karena cetakannya kecil)
-
Voilaaaa.....isinya lumerrr kayak lava,nyoklatttt banget
-
Jadi 15 biji....
Itulah tadi Resep Choco lava cake, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Choco lava cake diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Choco lava cake By Mommie RanggaDimazKienan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Choco lava cake By Mommie RanggaDimazKienan dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/09/resep-choco-lava-cake-by-mommie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.