Resep Gimbal Jagung Manis - Helga Devayani

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Gimbal Jagung Manis - Helga Devayani
  • Resep Gimbal Jagung Manis oleh Helga Devayani

    Berikut ini resep memasak Gimbal Jagung Manis. Resep Gimbal Jagung Manis yang ditulis Helga Devayani dapat disajikan .



    cara membuat Gimbal Jagung Manis


    Resep Gimbal Jagung Manis


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 bh jagung manis dipipil
    2. 1 bh sosis sapi champ, potong kecill seperti dadu
    3. 1 iris daging ayam diiris tipis2 memanjang (spt korek api)
    4. 2 batang daun bawang, dirajang
    5. 2 siung bawang putih, dicincang
    6. 1 genggam mie telor yg sdh hancur (saya mie EKO nya wings food)
    7. 1/2 sdt garam
    8. 1/4 sdt kaldu bubuk sapi
    9. sejumput mrica bubuk
    10. 1 btr telur
    11. 2 sdm terigu
    12. 1/2 sdm tep beras
    13. 1/2 sdm tep kanji
    14. 1 sdm air matang

    Langkah

    1. Rendam mie dgn air panas sebentar saja

    2. Campur semua bahan

    3. Aduk rata, lalu goreng smp matang kekuningan

    4. Siap disajikan ??




    Demikianlah tadi Resep Gimbal Jagung Manis, Semoga saja anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Gimbal Jagung Manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gimbal Jagung Manis - Helga Devayani diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Gimbal Jagung Manis - Helga Devayani dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/08/resep-gimbal-jagung-manis-helga-devayani.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.