Resep Bolu karamel(sarang semut) oleh Aqeela Qeela
Inilah resep Bolu karamel(sarang semut). Resep Bolu karamel(sarang semut) yang dishare oleh Aqeela Qeela bisa jadi .
Resep Bolu karamel(sarang semut)
Porsi:
Bahan-bahan
- 5 butir telur
- 500 gr gula pasir
- 500 ml air(harus benar2 panas)
- 200 gr terigu
- 100 gr tapioca
- 150-200 skm(saya setengah kaleng)
- 200 gr margarin dicairkan
- Setengah sdt soda
Langkah
-
Cairkan dulu gula/ buat karamel,dengan api sedang jangan diaduk goyang2kan saja wadah/ panci yg digunakan membuat karamel, setelah dirasa leleh merata matikan api tuang air mendidih/ panas aduk rata nyalakan api kompor kecil saja biar karamel tidak gosong, angkat sesudah karamel meletup2 lalu dinginkan
-
Diwadah lain ayak jadi satu, terigu, soda dan tapioca
-
Lalu kocok telur tidak prlu sampai mengembang, masukkan terigu, tapioca soda,skm, lalu margarin yg sdah dicairkan terakhir gula karsmel sedikit demi sedikit, aduk rata tuang dlm loyang yg sudah disemir margarin dan tepung, oven/ panggang sampai matang
Itulah tadi Resep Bolu karamel(sarang semut), Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bolu karamel(sarang semut) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu karamel(sarang semut) - Aqeela Qeela diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu karamel(sarang semut) - Aqeela Qeela dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/08/resep-bolu-karamelsarang-semut-aqeela.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.