Resep Seblak cilok dan ceker pedas Karya Eki Inayati

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Seblak cilok dan ceker pedas Karya Eki Inayati
  • Resep Seblak cilok dan ceker pedas oleh Eki Inayati

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Seblak cilok dan ceker pedas. Resep Seblak cilok dan ceker pedas yang dibuat oleh Eki Inayati bisa menjadi .



    cara membuat Seblak cilok dan ceker pedas


    Resep Seblak cilok dan ceker pedas


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. bahan cilok:
    2. 300 gram sagu
    3. 150 gram terigu
    4. 4 siung bawang putih
    5. 1/2 sdt ladaku
    6. 1 sct masako ayam
    7. 1/2 sdt garam
    8. secukupnya air
    9. daun bawang sesuai selera,iris halus
    10. bahan kuah:
    11. 5 siung bawang merah
    12. 3 siung bawang putih
    13. 6 cabe merah
    14. 8 cabe rawit merah
    15. 2 ruas kencur
    16. gula
    17. garam
    18. ladaku
    19. masako ayam
    20. secukupnya air
    21. minyak goreng untk menumis
    22. pelengkap:
    23. 1/4 kg ceker ayam
    24. 10 butir bakso sapi
    25. 1 butir telur
    26. secukupnya daun bawang iris halus

    Langkah

    1. Haluskan bawang putih dan lada,rebus air masukkan bumbu halus tunggu sampai mendidih

    2. Di wadah masukkan sagu,terigu,gula,garam,masako dan daun bawang.. Aduk rata sambil diberi air rebusan tadi sdikit2,uleni sampai kalis dan bisa dibentuk bulat2.. Kemudian rebus sampai matang

    3. Untuk kuah: haluskan bumbu2,kemudian sisihkan.. Iris2 bakso,rebus ceker sampai empuk

    4. Kemudian tumis bumbu halus tadi,setelah harum masukkan bakso dan ceker.. Tambahkan air sesuai selera aja,kemudian kasih gula,garam,masako dan lada.. Aduk2 sampai tercampur rata dan diicip2 dlu biar pas rasanya.. Kalau udh pas masukkan telurnya.. Kemudian ciloknya tadi dan terakhir daun bawang

    5. MAsak lagi sebentar sampai matang..

    6. Selamat mencoba.. Dijamin bikin nagih.. Hehehe




    Demikianlah tadi Resep Seblak cilok dan ceker pedas, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Seblak cilok dan ceker pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Seblak cilok dan ceker pedas Karya Eki Inayati diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Seblak cilok dan ceker pedas Karya Eki Inayati dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/07/resep-seblak-cilok-dan-ceker-pedas.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.