Resep Cilok isi Ayam Suwir Pedas oleh dithacartio
Berikut ini adalah resep Cilok isi Ayam Suwir Pedas. Resep Cilok isi Ayam Suwir Pedas yang dibuat oleh dithacartio bisa menjadi .
Resep Cilok isi Ayam Suwir Pedas
Porsi:
Bahan-bahan
- 200 gr tepung tapioka (sagu tani)
- 100 gr tepung terigu
- 1 sdt garam
- 1/4 sdt merica bubuk
- 1/2 sdt kaldu bubuk
- secukupnya irisan daun seledri
- 200 ml air panas
- 3 siung bawang putih (haluskan)
- bahan saus pedas :
- 3 siung bawang putih
- 1 buah tomat ukuran kecil
- 10 biji cabe rawit
- 3 biji cabe merah besar
- 1 sdm saus tomat
- 1 sdm saus sambal
- 1 sdt tepung maizena (larutkan dgn sedikit air)
- secukupnya garam
- secukupnya kaldu bubuk (optional)
- secukupnya merica bubuk
- secukupnya air
Langkah
Campurkan semua bahan untuk cilok kecuali air hangat, aduk rata. lalu tuangkan air panas sedikit demi sedikit kedalam adonan cilok sampai kira2 adonan bs dibentuk ya.
Ambil sedikit adonan, pipihkan, isi dgn potongan ayam suwir pedas lalu bulatkan adonan. kemudian rebus dalam air mendidih sampai matang / mengapung. tiriskan.
Bahan saus pedas : haluskan bawang putih, tomat, cabe rawit dan cabe besar. tumis bahan yg sudah dihaluskan. lalu tambahkan air, garam, kaldu bubuk, merica bubuk, saus sambal dan saus tomat. koreksi rasa. tunggu sampai mendidih dan tambahkan larutan tepung maizena. masak hingga mengental.
Itulah tadi Resep Cilok isi Ayam Suwir Pedas, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Cilok isi Ayam Suwir Pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cilok isi Ayam Suwir Pedas - dithacartio diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cilok isi Ayam Suwir Pedas - dithacartio dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/07/resep-cilok-isi-ayam-suwir-pedas.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.