Resep Bakso ayam jamur kuping oleh farida_wi
Berikut ini cara memasak Bakso ayam jamur kuping. Resep Bakso ayam jamur kuping yang dibuat oleh farida_wi bisa disajikan .
Resep Bakso ayam jamur kuping
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr ayam fillet
- 3 sdm tepung tapioka
- 1 butir telur
- 1 bh wortel ukuran kecil
- 1 btg daun bawang
- 3-4 bh jamur kuping
Langkah
-
Rendam jamur kuping dengan air panas terlebih dahulu. Diamkan hingga lunak.
-
Giling ayam fillet,wortel,daun bawang dengan food processor /blender. Masukkan juga telur dan tepung tapioka sambil aduk hingga rata. Terakhir masukkan jamur kuping yang sudah dirajang halus sambil diaduk hingga rata.
-
Siapkan air untuk merebus. Jika air sudah mendidih, ambil adonan dan bentuk bola dengan bantuan dua buah sendok. Lakukan hingga adonan habis. Angkat dan tiriskan jika bakso sudah mengapung diatas air rebusan.
Itulah Resep Bakso ayam jamur kuping, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bakso ayam jamur kuping diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakso ayam jamur kuping Kiriman dari farida_wi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bakso ayam jamur kuping Kiriman dari farida_wi dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/07/resep-bakso-ayam-jamur-kuping-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.