Resep Malbi Daging oleh Pamphila
Dibawah ini adalah resep masakan Malbi Daging. Resep Malbi Daging yang ditulis Pamphila cukup untuk 5 porsi.
Resep Malbi Daging
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- ½ kg daging sapi
- ¼ butir kelapa
- 2 sm minyak goreng
- Bumbu :
- 6 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 1 sdt lada halus
- 1 ruas jari jahe
- 1 ptng laos
- 2 sdm air asam
- 1 sdt garam
- 2 sdm kecap
Langkah
-
Daging dicuci dan di potong dadu, kelapa diparut, disangrai dan dihaluskan sampai berminyak.
-
Bumbu semua dihaluskan dan sebagian dicampurkan kedalam daging dan sebagian lagi ditumis, masukkan daging dan biarkan sampai empuk jika perlu ditambahkan dengan air sedikit.
-
Bila daging telah masak masukkan kelapa yang telah disangrai. Selesaikan dengan air asam dan kecap lalu diangkat.
Itulah tadi Resep Malbi Daging, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Malbi Daging diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Malbi Daging Oleh Pamphila diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Malbi Daging Oleh Pamphila dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/06/resep-malbi-daging-oleh-pamphila.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.