Resep SMS "Simple Makaroni Schotel" (steamed) - Bunda AZIZ

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep SMS "Simple Makaroni Schotel" (steamed) - Bunda AZIZ
  • Resep SMS "Simple Makaroni Schotel" (steamed) oleh Bunda AZIZ

    Inilah cara memasak SMS "Simple Makaroni Schotel" (steamed). Resep SMS "Simple Makaroni Schotel" (steamed) yang ditulis Bunda AZIZ bisa jadi .



    resep SMS


    Resep SMS "Simple Makaroni Schotel" (steamed)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 100 gr makaroni, rebus 1/2 matang
    2. 4 lbr roti tawar tanpa kulit, potong dadu kecil
    3. 250 ml susu cair (pakai ultra plain)
    4. 2 btr telur, kocok lepas
    5. 4 bh sosis, iris dadu kecil (potong sesuai selera)
    6. 100 gr keju parut
    7. 1/2 sdt garam
    8. 1/4 sdt lada
    9. saos sasa (pelengkap)

    Langkah

    1. Masukkan roti dlm wadah dan rendam dg susu

    2. Campurkan makaroni, telur, sosis, keju, garam, lada dlm wadah yg sdh terisi susu dan roti, aduk rata

    3. Masukkan semua adonan dlm loyang yg sdh diolesi mentega, kukus +/- 20menit dgn api sedang. tips: waktu ngukus air dandang dlm keadaan didih, tutup panci jgn lupa dilapisi serbet biar air ga netes ke adonan

    4. Setelah matang keluarkan dari loyang dan potong sesuai selera, sajikan dgn saos sbg pelengkap




    Itulah tadi Resep SMS "Simple Makaroni Schotel" (steamed), Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep SMS "Simple Makaroni Schotel" (steamed) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep SMS "Simple Makaroni Schotel" (steamed) - Bunda AZIZ diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep SMS "Simple Makaroni Schotel" (steamed) - Bunda AZIZ dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/05/resep-sms-makaroni-schotel-steamed.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.