Resep Pesmol ikan nila asam terong kemangi oleh Anis_Jingga
Berikut ini cara membuat Pesmol ikan nila asam terong kemangi. Resep Pesmol ikan nila asam terong kemangi yang dibuat oleh Anis_Jingga bisa menjadi .
Resep Pesmol ikan nila asam terong kemangi
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg ikan nila segar
- 2 buah terong ungu
- 2 ikat daun kemangi
- 2 buah tomat merah
- 2 buah tomat hijau
- Bumbu halus:
- 7 bawang merah
- 6 bawang putih
- 5 kemiri sangrai
- 1 ruas jahe
- 2 ruas kunyit
- 1 ruas laos
- 5 cabe merah kriting
- 13 cabe rawit merah
- Bumbu tambahan; daun salam,daun jeruk purut,serai,gula,garam
- 1 sachet kecil Santan kara
Langkah
Cuci ikan nila,beri perasan jeruk nipis dan sedikit garam. Goreng sampai agak kering lalu tiriskan
Siapkan bumbunya ulek semua sampai halus. Iris tomat merah dan hijau. Siapkan wajan tumis bumbunya sampai harum
Beri sedikit air dan tunggu sampai mendidih. Lalu masukkan terongnya. Tunggu sampai empuk
Lalu masukkan bumbu gula,garam, dan cicipi rasanya. Lalu masukkan santan aduk sampai meletup2 lalu masukkan ikan nila yg sudah digoreng
Tunggu sampai mendidih terakhir masukkan irisan tomat dan daun kemangi. Tunggu sampai mendidih lalu angkat dan sajikan
Itulah tadi Resep Pesmol ikan nila asam terong kemangi, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Pesmol ikan nila asam terong kemangi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pesmol ikan nila asam terong kemangi Oleh Anis_Jingga diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pesmol ikan nila asam terong kemangi Oleh Anis_Jingga dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/04/resep-pesmol-ikan-nila-asam-terong.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.