Resep Es lilin rainbow oleh Susan Sutiawan
Berikut ini adalah resep Es lilin rainbow. Resep Es lilin rainbow yang ditulis Susan Sutiawan cukup untuk .
Resep Es lilin rainbow
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 nuttijel plain
- 1/4 kg gula pasir
- 2 sdm tepung maizena (di larutkan)
- 2 sachet skm
- 8 gelas air
- Pewarna makanan
- Plastik dan karet
Langkah
-
Rebus air, gula, nutrijel dan susu. Tunggu sampai mendidih lalu masukkan larutan maizena. Aduk2 sampai mendidih lg. Angkat
-
Bagi menjadi 4 wadah.dan beri warna yg berbeda
-
Diamkan dingin. Dan agak mengental. Lalu masukkan ke dalam plastik dengan selang seling warna
-
Masukkan freezer. Setelah beku siap sajikan
Itulah Resep Es lilin rainbow, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Es lilin rainbow diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Es lilin rainbow Dari Susan Sutiawan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Es lilin rainbow Dari Susan Sutiawan dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/04/resep-es-lilin-rainbow-dari-susan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.