Resep Bistik Sapi empuk oleh Niar_AkeuYusniar
Inilah resep memasak Bistik Sapi empuk. Resep Bistik Sapi empuk yang dibuat oleh Niar_AkeuYusniar bisa menjadi 6 porsi.
Resep Bistik Sapi empuk
Porsi: 6 porsi
Bahan-bahan
- 300 gr daging sapi
- 1/2 sc susu dancow vanila (di cairkan)
- 5 sdm kecap manis
- Secukupnya margarin (me blueband)
- 1 ruas jahe (geprek)
- 1 bh tomat apel
- 1 bh bawang bombai di iris
- Secukupnya garam
- sesuai selera gula putih
- sedikit penyedap rasa sapi
- bumbu halus :
- 1 sdt ketumbar
- 4 bh kemiri
- 5 siung bawang putih (di iris di goreng kering sebelum di ulek)
- 3 siung bawang merah (di iris di goreng kering sebelum di ulek)
Langkah
-
Potong2 tipis daging sapi mengikuti serat.. cuci sampai bersih..
-
Jika sudah aduk daging sapi dengan 2sdm margarin,kecap,sedikit garam,dan 1/2 bumbu halus tadi.. diamkan 15menit
-
Panaskan margarin. Tumis sisa bumbu halus dn bawang bombai..
-
Jika sudah mulai kering masukan daging dgn bumbu nya ke dalam wajan panas. Aduk2 beri air secukupnya..tambahkan sedikit gula putih
-
Koreksi rasa.. jika sudah pas tnggu air menyusut. Test,jika daging blm empuk tambaah lagi air..dn terus di ulang sampai daging empuk..
-
Masukkan cairan susu dancow tadi k dlm wajan yang blm terlalu menyusut kuahnya..aduk2
-
Tnggu sampai air menyusut dan mengental.
-
Bistik siap di sajikan..????
Itulah tadi Resep Bistik Sapi empuk, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bistik Sapi empuk diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bistik Sapi empuk - Niar_AkeuYusniar diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bistik Sapi empuk - Niar_AkeuYusniar dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/04/resep-bistik-sapi-empuk-niarakeuyusniar.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.