Resep Kue sagu ala chef Lidya oleh Lidya Isma ??
Berikut ini adalah cara membuat Kue sagu ala chef Lidya. Resep Kue sagu ala chef Lidya yang dishare oleh Lidya Isma ?? bisa menjadi 3 toples.
Resep Kue sagu ala chef Lidya
Porsi: 3 toples
Bahan-bahan
- 500 gram sagu tani
- 200 gram margarine (saya pakai blueband cookies)
- 2 kuning telur
- 100 gram maizena
- 5 sdm susu bubuk (saya pakai Dancow)
- 200 gram gula halus
- 100 gram wysman
- 150 gram keju parut
- 3 helai daun pandan
Langkah
-
Sangrai sagu tani bersama dengan daun pandan hingga kering dan harum, lalu buang daun pandannya
-
Mixer sebentar wysman, kuning telur, margarine, gula halus hingga tercampur rata masukan keju, tepung terigu dan maizena uleni dengan tangan hingga kalis
-
Lalu cetak adonan sesuai selera kemudian oven hingga kue dirasa kering dan matikan kompor, tunggu hingga kue dingin dan masukan ke dalam toples.
Itulah Resep Kue sagu ala chef Lidya, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kue sagu ala chef Lidya diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue sagu ala chef Lidya Kiriman dari Lidya Isma ?? diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue sagu ala chef Lidya Kiriman dari Lidya Isma ?? dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/03/resep-kue-sagu-ala-chef-lidya-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.