Resep Seblak Aci Kuah Pedass #pr_recookmasakanberkuah oleh dapoer_ummu3A(liyanify)
Inilah resep masakan Seblak Aci Kuah Pedass #pr_recookmasakanberkuah. Resep Seblak Aci Kuah Pedass #pr_recookmasakanberkuah yang ditulis dapoer_ummu3A(liyanify) cukup untuk .
Resep Seblak Aci Kuah Pedass #pr_recookmasakanberkuah
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan Bakso Aci:
- 2 sdm tepung sagu/kanji
- 2 sdm tepung terigu
- sejumput garam
- secukupnya air panas
- Bumbu halus:
- 3 buah cabe rawit
- 2 siung bawang putih
- 2 siung bawang merah
- 1 ruas kencur (skip)
- secukupnya garam, gula dan kaldu bubuk
- 1 butir telur di kocok lepas
- 1 batang daun bawang/saledri
- secukupnya air
Langkah
-
Campurkan tepung sagu dan tepung terigu, beri garam dan air panas secukupnya sampai adonan bisa dipulung.
-
Panaskan air sampai mendidih. Masak bakso aci sampai masak dan terapung. Kemudian tiriskan.
-
Sementara menunggu bakso aci matang. Giling bumbu kuah dan iris daun saledri/daun bawang.
-
Panaskan sedikit minyak. Tumis bumbu giling sampai wangi. Masukkan telur yg sdh dikocok lepas. Bikin orak arik. Kemudian tambahkan secukupnya air. Tambahkan garam, gula dan kaldu bubuk. Tes rasa.
-
Masukkan bakso aci dan daun bawang/saledri. Masak sebentar.
-
Angkat dan siap disantap anget..????
Itulah Resep Seblak Aci Kuah Pedass #pr_recookmasakanberkuah, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Seblak Aci Kuah Pedass #pr_recookmasakanberkuah diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Seblak Aci Kuah Pedass #pr_recookmasakanberkuah Oleh dapoer_ummu3A(liyanify) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Seblak Aci Kuah Pedass #pr_recookmasakanberkuah Oleh dapoer_ummu3A(liyanify) dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/01/resep-seblak-aci-kuah-pedass.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.