Resep Mpasi 14 bulan. Perkedel Tahu Brokoli Karya Gilang citra Triyanti

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Mpasi 14 bulan. Perkedel Tahu Brokoli Karya Gilang citra Triyanti
  • Resep Mpasi 14 bulan. Perkedel Tahu Brokoli oleh Gilang citra Triyanti

    Inilah resep Mpasi 14 bulan. Perkedel Tahu Brokoli. Resep Mpasi 14 bulan. Perkedel Tahu Brokoli yang dibuat oleh Gilang citra Triyanti bisa jadi .



    resep makanan Mpasi 14 bulan. Perkedel Tahu Brokoli


    Resep Mpasi 14 bulan. Perkedel Tahu Brokoli


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 3 bh tahu kuning
    2. 1 butir telur ayam
    3. 1 potong daging ayam (ga ditimbang juga sih hmm kira kira aja)
    4. 5 kuntum brokoli
    5. 1 bh wortel
    6. 3 helai bawang daun(ukuran nya kecil soalnya)
    7. secukupnya garam
    8. 2 sendok susu terigu (add)
    9. minyak utk menggoreng

    Langkah

    1. Rebus daging ayam, wortel dan brokoli (kalo saya ditempat terpisah daging sama sayurnya)

    2. Tumbuk tahu sampai halus campurkan irisan bawang daun

    3. Daging ayam, brokoli, wortel yg telah matang di haluskan campurkan dengan tahu yg sudah ditumbuk

    4. Tambahkan terigu, telur dan garam. Lalu diaduk dan dibentuk lalu goreng hingga matang. Hasilnya ceceu icon ku doyan dan abis banyak makannya ??




    Itulah Resep Mpasi 14 bulan. Perkedel Tahu Brokoli, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Mpasi 14 bulan. Perkedel Tahu Brokoli diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mpasi 14 bulan. Perkedel Tahu Brokoli Karya Gilang citra Triyanti diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Mpasi 14 bulan. Perkedel Tahu Brokoli Karya Gilang citra Triyanti dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/01/resep-mpasi-14-bulan-perkedel-tahu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.